SELAMAT MEMBACA

Pages

29 Agustus 2009

Pemakaian VCC Untuk Aktifasi Paypal


Vcc atau virtual kredit card adalah Kartu Virtual berfungsi sebagai pengganti Credit Card yang sebenarnya. Dengan VCC ini, Anda bisa melakukan verifikasi account paypal Anda dengan mudah serta aman. Seolah-olah Anda memang memiliki sebuah credit card yang asli. Bagi Anda yang berminat untuk melakukan verifikasi paypal dengan VCC, mudah sekali caranya. Ada banyak tempat untuk membelinya. Untuk diluar Negeri, misalnya di forum Digital Point. Tapi bagi Anda yang lebih senang membelinya dari penyedia VCC lokal, bisa di jualvcc.net. Apakah anda berminat Menggunakan VCC (virtual Credit Card) ini untuk aktifasi Paypal anda? Dengan VCC aktifasi Paypal anda akan cepat, murah dan tidak repot tentunya he… he…he

Untuk mendapatkan Vcc di jualvcc.net ini tidaklah terlalu mahal cukup sekitar 70.000 rupiah anda akan segera mendapatkan Virtual Credit Card yang dapat anda gunakan segera untuk aktivasi Acount Paypal anda karena pengiriman Nomer aktifasinya dikirim lewat email yang sudah anda daftarkan sebelumnya.


Waktu untuk mengaktifkan paypal dengan VCC sangat cepat sekitar 10 menit -30 menit saja. Terus gimana verifikasi paypal nya? Sebenarnya gampang saja, hanya perlu masuk ke account paypal Anda, lalu klik pada bagian verify. Masukkan data kartu kredit Anda, lalu ikuti panduan selanjutnya. Tapi okelah saya beritahu cara caranya biar postinya kelihatan panjang he he he dan kalo anda masih bingung di jualvcc.net pun akan membantu proses verifikasinya untuk anda:
Berikut Proses Verified dengan VCC :
1. Simpan dahulu semua data VCC tadi !! Ingat hal ini perlu dilakukan, karena suatu saat paypal akan meminta data VCC anda. So mesti disimetn deh..
2. Login ke paypal anda kemudian klik link ‘Add a credit card’ (jika anda belum pernah memasukkan kartu kredit ke account paypal) atau ‘Link and confirm my debit or credit card’.
3. Catatan : Setelah anda memasukkan informasi VCC, anda akan melihat layar pada langkah #2 yang meminta anda untuk ‘link and confirm your debit or credit card’.
4. Untuk memulai proses konfirmasi kartu kredit, klik ‘Save and Continue’ untuk authorise charge $1.95 dan generate 4-digit Paypal Code. Catatan: $1.95 akan kembali ke account paypal anda sebagai bonus verifikasi (kurang lebih 2 minggu / transaksi anda pertama kali).


Konfirmasi untuk mendapat 4-digit Paypal Code.


5. Setelah anda mendapatkan 4-digit Paypal Code, klik ‘Confirm my debit or credit card’ di menu utama “Account Overview” untuk memasukkan paypal code.

6. Untuk menyelesaikan proses verifikasi dan konfirmasi VCC, masukkan 4-digit Paypal code.

Selesailah tugas kita dan paypal telah siap kita gunakan untuk berbisnis di internet seperti PTC, PPC, Google Ads dll. God Luck

Setiyo
princesetiyo@gmail.com


0 komentar:

Posting Komentar

Bila sekiranya berkenan silahkan tinggalkan pesan dibawah ini. Tapi mohon jangan Spam!

Texts



jual beli liberty reserve, jual beli paypal